Email atau elektronik mail adalah media surat menyurat secara online, email memungkinkan kita untuk berkirim surat melalui internet dengan waktu yang cepat. Dalam perkembangannya, email berkembang dari sekedar teks ke media yang bisa mengirimkan berbagai media seperti file dokumen dan gambar.
Email bisa di akses dengan jasa mail service seperti Yahoo dan Google, alamat email biasanya akan memakai tanda @, sebagai contoh prayogosuryawan@yahoo.com atau prayz.95@gmail.com. Disini Nama ID adalah prayogosuryawan dan pray.z95 sedangkan @yahoo.com dan @gmail.com adalah nama situs.
Email dari mulai ditulis, dikirim, hingga dibaca dan diterima semuanya ditangani secara elektreonis. Ketika email ditulis kita menggunakn Mail User Agen(MUA), kelebihan umum dikenal sebagai email client. Kemudian proses pengiriman ditangani oleh Mail Transfer Agent(MTA0 yang sering juga disebut mial server.
" Kelebihan dan Kekurangan Email "
Kelibihan
- cepat karena hanya perlu beberapa menit
- dapat mengirim file seperti doc, excel, mp3, dll
- kapan saja dimana saja
- mutiple send ( dapat mengirim ke beberapa orang sekaligus )
- biaya lebih murah
Kekurangan
- harus connect ke Internet
- yang dikirim hanya text dan gambar, tidak bisa mengirim paket
- harus ingat username dan password
- sumber virus jika tidak dipahami
di dalam email kita mengenal beberapa kata yaitu:
To: jika beberapa alamt penerima ditulis di kolom, maka semua penerima di kolom akan mengetahui siapa saja yang menerima email
cc(carbon copy): ketika menghendaki bahwa disamping penerima utama yang ditulis dikolom to ada juga tembusan yang dikirim ke alamat yang lain ditulis pada kolom cc. Dalam hal ini seluruh penerima juga akan saling mengetahui kepada siapa saja email sejenis yang dikirimkan dan siapa yang menjadi penerima utama.
bcc(blind carbon copy): Jika penerima utama di kolom to dan penerima tembusan di kolom bcc maka seluruh penerima tembusan di kolom bcc tidak saling mengetahui penerima lain selain siapa penerima utamanya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar